Galang Dana (Riau dan Kalimantan)

Assalamualaikum wr wb   Alhamdulilah, telah selesai rangkaian kegiatan penggalangan dana pada tanggal 19 – 20 September 2019 yang diselenggarakan oleh LPI dibawah Bidang SPM PC IMM SURAKARTA, dalam rangka melaksanakan kegiatan penggalangan dana untuk berkontribusi terhadap saudara kita di Riau dan Kalimantan yg sedang terkena dampak asap.   Kabut asap akibat kebakaran hutan dan […]

Galang Dana (Riau dan Kalimantan) Read More »